Friday, December 9, 2011

My Project of Photoshop


Photoshop merupakan salah satu software yang digunakan untuk mengedit gambar. Ada beberapa teknik yang dapat digunakan. Hair colouring, retouching, digital make-up, duo tone, sephia tone, dan masih banyak lagi. Masing-masing pilihan memiliki karakteristik tersendiri.

Untuk hair colouring sendiri digunakan untuk mewarnai rambut dari objek sesuai dengan keinginan. Jadi, kita dapat mewarnai rambut sesuka hati sesuai dengan warna yang ita inginkan. Ingin tampak lebih cantik dengan menggunakan make-up? Tapi tidak mau menggunakan make-up nya sendiri. Gampang. Anda tinggal menggunakan digital make-up sebagai solusi untuk membubuhkan make-up pada wajah objek.

Tidak hanya gambar wajah yang dapat kita edit, namun gambar pemandangan pun dapat kita manipulasi agar terlihat lebih indah dengan menggunakan duo tone atau sephia tone.

Berikut contoh gambar hasil pengeditan dengan menggunakan photoshop:
a. Digital make-up

Before
After
b. Sephia Tone

Before
After

Bagaimana? Bagus kan? Selamat berkarya...!

0 comments:

Post a Comment

 
Copyright (c) 2010 Precious Life. Design by WPThemes Expert
Themes By Buy My Themes And Cheap Conveyancing.